Harga Kawasaki Ninja 250cc Baru dan Bekas

Update at 12:03 PM. Dalam topik Spesifikasi motor kawasaki

Spesifikasi dan Harga All New Kawasaki Ninja 250 - New Kawasaki Ninja 250 yang diluncurkan oleh perusahaan kawasaki kini hadir dengan penyegaran baru sebagai motor sport sejati kelas atas. Motor Kawasaki Ninja 250 kini terlihat lebih agresif dengan body yang sangat kekar. Kehadiran New Kawasaki Ninja 250 ini memberikan jawaban bagi pecinta motor sport sejati untuk menunggangi performanya yang handal.


New Kawasaki Ninja 250 ini adalah bentuk penyegaran, mulai dari bagian depan motor yang tampak lebih agresif dan kekar, fairing, lampu sein yang terlihat lebih menarik dan serasi dengan bodi, bagian belakang dan knalpot yang semakin gagah dan juga spoty serta terlihat lebih keren..

Kawasaki Ninja 250cc 

Kawasaki Ninja 250cc

Generasi terbaru dari Kawasaki Ninja 250R ini memiliki bobot 172 kg (non-ABS) dan 174 kg (ABS), dengan kapasitas tangki bahan bakar 17 liter. Sedangkan suspensi depan mengaplikasi 37 mm telescopic fork dan belakang Uni-Trak system model gas-shock dengan 5 tingkat penyetelan.
 

Dari urusan dapur pacunya, All New Kawasaki Ninja 250 dibekali dengan mesin injeksi berkapasitas 249cc DOHC 8 valves dengan sistem transmisi 6 percepatan. Serta performa mesin terbaru Ninja 250 ini sanggup menghasilkan tenaga  23.5 kW {32 PS}pada 11,000 RPM dengan 21.0 n-M {2.1 KGF-M}pada 10,000 RPM.

Kawasaki Ninja 250cc

PT Kawasaki Motor Indonesia ( KMI ) telah merilis New Kawasaki Ninja 250 dengan dua varian yakni varian dengan rem ABS dan non-ABS.

Spesifikasi New Kawasaki Ninja 250 : 

Mesin :
Tipe :  4-Langkah / Tak, Pendinginan Air, Dua Buah Sejajar
Maksimum Power :  23.5 kW {32 PS} / 11,000 RPM
Torsi Maksimum :  21.0 n-M {2.1 KGF-M} / 10,000 RPM
Volume Silinder :  249 cm3
Sistem Bahan Bakar :  Fuel Injection Sistem (o28 mm x 2) dengan katup Throttle Ganda
Sistem Pengapian : Digital

Rangka :
Suspensi Depan : 37 mm garpu teleskopik
Suspensi Belakang : Uni-Trak Model Gas-Shock dan 5-tingkat penyetelan
Rem Depan : Tunggal cakram berdiameter 290 mm ​​dengan kaliper dual piston
Rem Belakang : Tunggal cakram berdiameter 220 mm  kaliper dual piston
Ban Depan : 110/70-17 M / C (54s)
Ban Belakang : 140/70-17 M / C (66S)
Panjang x Lebar x Tinggi : 2.010 x 715 x 1.110 mm
Minyak jarak Poros Roda : 1.400 mm
Minyak jarak Ke Tanah : 785 mm
Berat : 172 kg
Kapasitas Bensin : 17 liter

Jumlah Transmisi :  6-speed, return shift 

Harga Kawasaki Ninja 250cc


Harga Kawasaki New Ninja 250 SE : Rp. 55.400.000 
Harga Kawasaki Ninja 250 : Rp. 52.900.000
Harga Kawasaki Ninja 250 ABS : Rp. 60.900.000

Demikian info Harga Motor Kawasaki Terbaru kali ini mengenai Spesifikasi dan Harga Kawasaki Ninja 250cc, semoga artikel di atas bermanfaat bagi anda, jangan lupa untuk membaca artikel yang lain mengenai
Spesifikasi dan Harga Kawasaki Ninja 150RR