Spesifikasi dan Harga Honda PCX 150 Indonesia

Update at 9:59 AM. Dalam topik spesifikasi motor honda

Spesifikasi Dan Harga Lengkap Honda PCX 150 - Info terbaru kali ini adalah tentang honda PCX 150, Tahun ini Motor Honda telah banyak sekali mengeluarkan Varian motor Matic mereka, dan dari semua produk Motor Matic Honda itu tidak bisa diragukan lagi performanyadan kualitasnya, dengan mengusung desain dan teknologi kelas dunia, hal ini membuat Motor Matic Honda ini cukup digemari oleh masyarakat, tak terkecuali Tanah Air, di Indonesia Motor Matic Indonesia ini cukup banyak digemari.

Spesifikasi dan Harga Honda PCX 150 Indonesia


Review Honda PCX 150

Dalam melengkapi jajaran Motor Matic Honda, selain dari Honda Beat-FI dan Honda Vario FI yang telah menjadi primadona di varian motor sekuter  matic Honda, kali ini hadir Honda PCX 150 yang sedang menjadi primadona baru di era motor matic Honda. Mengenai lebih detail tentang Spesifikasi Honda PCX 150 ini akan memakai teknologi yang lebih mumpuni, Honda PCX 150 akan dilengkapi dengan teknologi mesin injeksi khas Honda yaitu teknologi Injeksi PGM-FI.

Meskipun terbilang mesin yang dibawa Honda PCX 150 ini cukup besar, namun bahan bakar Honda PCX 150 ini akan tetap lebih efisien, dan Motor Honda PCX 150 ini merupakan motor yang ramah lingkungan yang telah memenuhi standar emisi gas Euro 3. Motor New Honda PCX 150 ini juga memiliki fitur yang modern Enchanced Smart Power (ESP) yang telah dipadukan dengan mesin berteknologi V-Matic serta dilengkapi dengan built liquid cooled, yang bisa menghasilkan untuk Honda PCX 150 ini yaitu output tenaga sebesar 9,67 KW @8.500 Rpm dengan torsi puncak mencapai 13,1 Nm @5.500 Rpm. Untuk mengetahui  Spesifikasi Honda PCX 150, mari kita lihat dibawah ini.

Spesifikasi Honda PCX 150

Mesin
  • Tipe mesin : 4 langkah, SOHC
  • Kelas : 150
  • Volume Langka : 152,9 cc
  • Diameter X Langkah : 58,0 x 57,9 mm
  • Perbandingan Kompresi : 10,6 : 1
  • Daya Maksimum : 9,67 kW (13,1 PS) / 8.500 rpm
  • Torsi Maksimum : 13,1 N.m (1,34 kgf.m) / 5.500 rpm
  • Kapasitas Minyak Pelumas Mesin : 0,8 liter pada pengantian periodic
  • Tipe Kopling : Otomatis, sentrifugal, tipe kering
  • Tipe Transmsi : Otomatis, V-Matic
  • Tipe Starter : Elektrik dengan sistem ACG Starter
Dimensi
  • Panjang X Lebar X Tinggi : 1.917 X 738 X 1.094 mm
  • Jarak Sumbu Roda : 1.315 mm
  • Jarak terendah ke tanah : 140 mm
  • Berat kosong : 129 kg
  • Kapasitas tangki bahan bakar : 5,9 liter
Rangka
  • Tipe rangka : Tulang punggung
  • Tipe suspensi depan : Teleskopik
  • Tipe suspensi belakang : Lengan ayun dan peredam kejut ganda
  • Ukuran Ban Depan : 90/90 – 14 M/C 46P (Tanpa ban dalam)
  • Ukuran Ban Belakang : 100/90 – 14 M/C 57P (Tanpa ban dalam)
  • Rem Depan : Cakram hidrolik, dengan tiga piston
  • Rem Belakang : Tromol
Kelistrikan
  • Tipe Battery : 12 V – 5 Ah (tipe MF)
  • Busi : NGK CPR7EA-9
  • Pengapian : Full Transistor, Baterai

Harga Honda PCX 150

Untuk pasar Tanah Air, Honda PCX 150 ini akan dibanderol dengan harga sekitar Rp 36,8 juta On The Road JABODETABEK (harga sewaktu-waktu dapat berubah).

Demikianlah Informasi Motor Terbaru kali ini mengenai Spesifikasi dan Harga Honda PCX 150 Terbaru 2014, semoga bermanfaat. Baca juga Spesifikasi dan Harga New Piaggio Vespa Primavera